FIKES UB Berkolaborasi dengan SDGs Center UB untuk Meningkatkan Peringkat UB di Tingkat Internasional

Pada hari Jumat yang lalu, Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Brawijaya menjadi tuan rumah acara workshop menulis yang luar biasa. Acara ini diselenggarakan dengan tujuan meningkatkan pemahaman mengenai Sustainable Development Goals (SDGs) dan mengidentifikasi bagaimana kontribusi Fakultas Ilmu Kesehatan dapat mendukung…

Read MoreFIKES UB Berkolaborasi dengan SDGs Center UB untuk Meningkatkan Peringkat UB di Tingkat Internasional
BEASISWA AKTIVIS NUSANTARA (BAKTI NUSA) 2023

Lembaga Pengembangan Insani DOMPET DHUAFA pada Tahun 2023 membuka seleksi Beasiswa Aktivis Nusantara (BAKTI  NUSA) Angkatan 13 bagi mahasiswa Universitas Brawijaya. BAKTI NUSA merupakan program penumbuhan kepemimpinan aktivis mahasiswa untuk membentuk pemimpin Berintegritas, Cendekia, Transformatif, dan Melayani Masyarakat. Syarat Pendaftaran sebagai berikut: Mahasiswa muslim…

Read MoreBEASISWA AKTIVIS NUSANTARA (BAKTI NUSA) 2023
Program Beasiswa Kepemimpinan TELADAN 2024 dari TANOTO FOUNDATION (khusus MABA angkatan 2023)

Tanoto Foundation kembali membuka kesempatan kepada mahasiswa tingkat sarjana yang baru diterima (semester 1) di Universitas Brawijaya untuk bergabung dalam Program Beasiswa Kepemimpinan TELADAN Cohort 2024. Program TELADAN merupakan singkatan dari Transformasi Edukasi untuk Melahirkan Pemimpin Masa Depan. Selain mendapatkan…

Read MoreProgram Beasiswa Kepemimpinan TELADAN 2024 dari TANOTO FOUNDATION (khusus MABA angkatan 2023)
Selamat Prodi Sarjana Ilmu Gizi dan Profesi Dietisien Mendapatkan Akreditasi UNGGUL

Selamat kepada Program Studi Sarjana Ilmu Gizi dan Profesi Dietisien atas pencapaian yang luar biasa dalam meraih akreditasi Unggul! Hal ini berdasarkan SK Lembaga Akreditasi Mandiri Pendidikan Tinggi Kesehatan Indonesia (LAM-PTKes) Berdasarkan Surat Keputusan (SK) NOMOR SK LAM-PTKes No. 0611/LAM-PTKes/Akr/Sar/VIII/2023…

Read MoreSelamat Prodi Sarjana Ilmu Gizi dan Profesi Dietisien Mendapatkan Akreditasi UNGGUL
PKKMB FIKES 2023, Keluarga Besar FIKES UB Sambut Hangat Kedatangan Mahasiswa Baru Angkatan 2023

Fakultas Ilmu Kesehatan, Universitas Brawijaya (FIKES UB), dengan gembira menyambut sekitar 400 mahasiswa baru dari berbagai daerah di Indonesia dalam Tahun Ajaran 2023 Momen istimewa ini terjadi dalam rangka Pelatihan Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru (PKKMB) FIKES UB 2023, yang…

Read MorePKKMB FIKES 2023, Keluarga Besar FIKES UB Sambut Hangat Kedatangan Mahasiswa Baru Angkatan 2023